Tidak Bisa Bayar Pakai Scan QR di Akulaku? Begini Solusinya

Tidak Bisa Bayar Pakai Scan QR di Akulaku

Tidak Bisa Bayar Pakai Scan QR di Akulaku – Dengan adanya aplikasi pinjaman online memang sangat membantu sekali bagi kita semua untuk mendapatkan uang tunai, karena proses pengajuan yang mudah dan cepat, pengajuan juga tidak perlu adanya agunan. Bahkan tidak hanya itu saja, setiap pemilik akun Akulaku bisa melakukan belanja online dengan cara kredit tanpa harus memiliki sebuah kartu kredit contohnya saja bayar Shopee pakai Akulaku.

Terlebih di saat ini Akulaku telah melakukan cukup banyak pembaruan dimana terdapat salah satu fitur paylater dimana setiap pengguna bisa melakukan pembayaran dengan cara scan QR di beberapa merchant rekanan dari Akulaku. Dengan adanya layanan tersebut pastinya sangat membantu dan mempermudahkan kita dalam melakukan pembelian, sebab kita cukup akses menu Paylater lalu pilih Scan.

Meskipun kini sudah dimudahkan dengan banyak hal, akan tetapi beberapa pengguna dari Akulaku sering mengalami beberapa kejadian diantaranya tidak bisa bayar pakai Scan QR di Akulaku, jika terjadi seperti demikian apa yang harus dilakukan? Perihal permasalahan seperti tersebut sebetulnya bukan merupakan sebuah masalah yang besar, karena kita sebagai pengguna bisa mengatasinya dengan mudah tanpa harus menghubungi call center Akulaku.

Namun untuk mengatasinya diharuskan mencari tahu sumber masalahnya dikarenakan apa, sebab semua itu bisa terjadi karena terdapat titik masalah yang menyebabkan tidak bisa membayar menggunakan fitur scan QR Akulaku. Jika kita pikirkan saja secara logika ketika mengetahui masalahnya dikarenakan apa, maka dengan mudah untuk mengatasinya dan hal tersebut berlaku ketika kalian tidak bisa membayar Akulaku dengan scan QR.

Tidak Bisa Bayar Pakai Scan QR di Akulaku

Dikarenakan banyak orang yang penasaran dengan itu semua maka pada kesempatan sangat baik ini kami akan mencoba menjelaskan kepada kalian semua secara jelas dan detail, jadi sangat disarankan sekali kepada kalian semua untuk simak ulasan ini sampai selesai. Baiklah karena banyak orang yang penasaran dengan itu semua maka simak ulasan dari Idekredit.com mengenai penyebab dan cara mengatasi tidak bisa bayar pakai Scan QR di Akulaku seperti dibawah ini.

Penyebab Tidak Bisa Bayar Pakai Scan QR di Akulaku

Sebagaimana sudah dijelaskan dari awal pembahasan untuk mengatasi masalah seperti ini setiap pengguna aplikasi Akulaku sangat disarankan sekali untuk mencari tahu sumber masalahnya dikarenakan apa, dengan begitu akan lebih dimudahkan. Apabila penasaran dengan itu semua silahkan simak langsung ulasan sudah kami persiapkan sebagai berikut.

1. Merchant Tersebut Belum Tersedia

Jadi untuk penyebab pertama kenapa setiap pengguna Akulaku tidak bisa membayar pakai fitur Scan QR dikarenakan merchant tersebut belum terdaftar atau bukan merupakan rekanan dari Akulaku. Dengan begitu bisa dipastikan pengguna tidak bisa melakukan pembayaran meskipun limit tersedia banyak.

2. Limit Tidak Tersedia

Kemudian berlanjut mengenai sumber masalah yang berikutnya, ketika pengguna tidak bisa melakukan pembayaran menggunakan fitur scan QR itu bisa saja terjadi dikarenakan limit Paylater Akulaku yang dimiliki tidak mencukupi untuk melakukan transaksi tersebut sehingga akan muncul notifikasi pembayaran gagal terus menerus.

3. Koneksi Internet Buruk

Ketika dirasa limit masih tersedia lebih dari cukup dan merchant tersebut memang telah terdaftar akan tetapi tidak bisa melakukan pembayaran, maka kalian coba cek akan koneksi internet. Apabila sampai koneksi buruk itu bisa saja menjadi penyebabnya kenapa tidak bisa bayar pakai scan QR di Akulaku, seperti kita ketahui jika sebuah aplikasi sangat bergantung sekali akan jaringan internet.

Cara Mengatasi Tidak Bisa Bayar Pakai Scan QR di Akulaku

Seperti sudah kami jelaskan ketika sumber masalahnya sudah diketahui dikarenakan apa, maka sangat memungkinkan sekali untuk menemukan jalan keluarnya. Jika sampai saat ini kalian masih bingung juga dengan solusinya seperti apa maka dapat simak langsung caranya seperti apa yang sudah dipersiapkan diantaranya adalah sebagai berikut.

1. Pastikan Merchant Sudah Bekerja Sama dengan Akulaku

Jadi cara mengatasi pertama yang bisa pengguna akun Akulaku lakukan ialah memastikan jika merchant tersebut sudah bekerja sama dengan pihak Akulaku, apabila belum terdaftar maka sangat disarankan sekali agar mengganti merchant. Seperti diketahui jika Akulaku memang melakukan kerja sama dengan banyak merchant, jadi kalian semua tidak perlu bingung untuk mencarinya.

2. Cek Limit Tersedia

Kemudian berlanjut mengenai cara mengatasi yang berikutnya, apabila sumber masalahnya dikarenakan limit kurang maka sangat disarankan sekali agar mengurangi transaksi atau juga bisa menggunakan cara lain jika itu memang wajib untuk dibeli. Kalian tinggal melakukan pembayaran tagihan yang sedang berjalan, ketika tagihan tersebut dibayar maka limit dimiliki akan naik.

3. Pastikan Koneksi Internet Lancar

Sedangkan untuk cara terakhir bisa dilakukan oleh semua pengguna dari Akulaku ialah memastikan koneksi internet terhubung apakah mendukung atau tidak, jika tidak mendukung maka sangat disarankan sekali agar dihubungkan dengan wifi dimana jaringan internetnya tetap stabil meskipun terhubung dengan banyak perangkat.

Kesimpulan

Apabila melihat dari penjelasan seperti diatas maka dapat menarik kesimpulan bahwa apapun masalah yang terjadi pada layanan Akulaku sudah pasti terdapat jalan keluarnya, asalkan sebelumnya mengetahui sumber masalahnya karena apa. Jadi solusi seperti ini memang menjadi langkah pertama harus dilakukan, ketika tidak kunjung berhasil bisa hubungi saja call center Akulaku.

Nah seperti itulah kiranya pembahasan lengkap mengenai penyebab dan cara mengatasi tidak bisa bayar pakai Scan QR di Akulaku dapat Idekredit.com sampaikan kepada kalian semua. Semoga saja dengan adanya penjelasan tersebut bisa membantu semua orang sedang membutuhkan informasi sudah kami sampaikan seperti diatas.

Bagikan:

Gisi

Bermimpilah setinggi mungkin dan bekerjakeraslah semampumu